Migrasi Jaringan 3G ke 4G Telkomsel di Ratusan Kabupaten dan Kota di Indonesia Sudah Selesai

Avatar photo

- Pewarta

Selasa, 20 Juni 2023 - 15:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Migrasi Jaringan 3G ke 4G Telkomsel di Ratusan Kabupaten dan Kota di Indonesia. (Pixabay.com/Ruttinan)

Migrasi Jaringan 3G ke 4G Telkomsel di Ratusan Kabupaten dan Kota di Indonesia. (Pixabay.com/Ruttinan)

INFOBUMN.COM – Operator seluler Telkomsel, bagian dari Badan Usaha Milik Negara Telkom Group, menyatakan migrasi jaringan 3G ke 4G di ratusan kabupaten dan kota di Indonesia sudah selesai.

“Sejak tahap awal peningkatan jaringan 3G ke 4G/LTE hingga telah dirampungkannya di bulan ini, Telkomsel senantiasa memprioritaskan kenyamanan pengalaman aktivitas digital seluruh pelanggan.”

“Selama rangkaian proses berlangsung,” kata Direktur Jaringan Telkomsel Nugroho dalam keterangan resmi, Selasa, 20 Juni 2023.

Telkomsel menyelesaikan migrasi jaringan 3G ke 4G di 504 kabupaten dan kota, proyek yang dimulai sejak Maret 2022.

Secara bertahap, operator seluler tersebut mengalihkan teknologi jaringan 3G ke 4G pada lebih dari 49.000 menara base transceiver station (BTS).

Baca artikel menarik lainnya, di sini: Dirut BRI Terpopuler, BRI Raih Penghargaan Lembaga Humas Pemerintah Terbaik Kategori BUMN

“Telkomsel merasa optimis, melalui upaya peningkatan layanan jaringan tersebut akan semakin meningkatkan pengalaman gaya hidup digital masyarakat”.

“Sehingga dapat membuka berbagai potensi kemajuan di berbagai aspek kehidupan.”

“Serta mendorong percepatan transformasi perekonomian nasional melalui pemanfaatan konektivitas digital terkini yang merata dan setara hingga pelosok negeri,” kata Nugroho.

Setelah migrasi jaringan 3G ke 4G di ratusan lokasi tersebut, Telkomsel mencatat kenaikan jumlah pelanggan yang menggunakan uSIM 4G.

Yaitu sebesar 84 secara year-on-year dan pertumbuhan trafik payload (layanan data) 4G 14 persen secara YoY.

Telkomsel juga melihat ada kenaikan jumlah perangkat yang beralih ke gawai yang mendukung 4G sebesar 51 persen secara YoY.

Keberhasilan Telkomsel menyelesaikan migrasi jaringan 3G ke 4G didukung komitmen perusahaan, kesiapan infrastruktur dan teknologi, jaminan kenyamanan pelanggan selama proses berlangsung.

Rilisbisnis.com mendukung program publikasi press release di media khusus ekonomi & bisnis untuk memulihankan citra yang kurang baik ataupun untuk meningkatan reputasi para pebisnis/entrepreneur, korporasi, institusi ataupun merek/brand produk.

Juga penguatan ekosistem layanan yang mendukung dan kesesuaian dengan aturan sektor telekomunikasi dan perlindungan konsumen di Indonesia.

Untuk mendukung pengalaman pengguna setelah migrasi ke 4G, operator seluler itu memperkuat kapabilitas pemanfaatan teknologi VoLTE untuk layanan telepon berbasis 4G/LTE.

Saat ini layanan VoLTE Telkomsel tersedia di lebih dari 514 kabupaten dan kota dan bisa digunakan pada lebih dari 100 model ponsel.***

Berita Terkait

Bantu Cerdaskan Generasi Muda, PT Bukit Asam Tbk Berikan Besiswa bagi Putra-putri TNI dan Polri
Sucofinfo Gelar Program Makan Bergizi Gratis di Sejumlah Sekolah Dasar di 17 Kota di Seluruh Indonesia
Jaga Aspek Keberlanjutan Lingkungan Event MotoGP Mandalika, BRI Peduli Berhasil Kelola 22 Ton Sampah
BRI Raih Penghargaan Community Empowerment & Development di Anugerah ESG Republika 2024, Aktif Pemberdayaan UMKM
Serentak di 12 Provinsi, AirNav Indonesia Lakukan Gerakan Penanaman 12 Ribu Bibit Pohon Nangka
Komitmen untuk Wujudkan Indonesia Bebas Sampah, Program BRI Peduli “Yok Kita Gas”
PMSM Indonesia Gelar HR Meet & Talk di BINUS University Bahas Efektivitas Sertifikasi SDM
Komitmen Keberlanjutan Lingkungan, Pelita Air Bersama Pertamina Tanam 10 Ribu Pohon di Jatim
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Senin, 4 November 2024 - 15:15 WIB

Anindya Bakrie Ikut Lawatan Presiden Prabowo Subianto ke Luar Negeri, Peluang Besar untuk Tarik Investasi

Selasa, 29 Oktober 2024 - 18:32 WIB

Kongsi Media Lakukan Reposisi Harianindonesia.com, dari Portal Berita Nasional Jadi Media Ekonomi dan Bisnis

Kamis, 24 Oktober 2024 - 14:33 WIB

Dipimpin oleh Anindya Novyan Bakrie, Inilah Daftar Lengkap Jajaran Pengurus Kadin Indonesia Periode 2024 – 2029

Senin, 21 Oktober 2024 - 18:35 WIB

BRI Raih Dua Penghargaan Dalam Ajang The Asian Post Awards 2024, Jadi BUMN dengan Setoran Dividen Terbesar ke Negara

Rabu, 9 Oktober 2024 - 11:53 WIB

Turunkan Harga Barang Kebutuhan Pokok dan Barang Penting, Kemendag Sebut Gerai Maritim Berperan

Rabu, 9 Oktober 2024 - 08:22 WIB

Lebih dari 66 Perusahaan Minat Berbisnis Pasir Sedimentasi Laut, Pemerintah Belum Buka Kran Ekspor

Selasa, 8 Oktober 2024 - 13:47 WIB

Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Merespons AS Terkait Tudingan Indikasi Kerja Paksa di Industri Nikel Indonesia

Senin, 7 Oktober 2024 - 09:14 WIB

Tanggapi soal Deflasi yang Terjadi Selama 5 Bulan Berturut-turut, Presiden Jokowi: Coba Dicek Betul

Berita Terbaru